Peraturan Menteri Perhubungan Nomor Pm84 Tahun 2018 Tentang Jenis, Struktur, dan Golongan Tarif Jasa Kepelabuhanan, Serta Mekanisme Penetapan Tarif dan Jasa Kepelabuhanan Pada Pelabuhan yang Digunakan untuk Melayani Angkutan Penyeberangan
| Tahun Pengundangan | 2018 |
|---|---|
| Nomor Pengundangan | 1279 |
| Nomor Tambahan | |
| Tanggal Pengundangan | 13 September 2018 |
| Pejabat Pengundangan |
Hubungan Antar Peraturan
Dasar Hukum
- Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2008 Tentang Pelayaran
- Peraturan Pemerintah Nomor 61 Tahun 2009 Tentang Kepelabuhan
- Peraturan Pemerintah Nomor 15 Tahun 2016 Tentang Jenis dan Tarif Atas Jenis Penerimaan Negara Bukan Pajak yang Berlaku Pada Kementerian Perhubungan
- Peraturan Presiden Nomor 40 Tahun 2015 Tentang Kementerian Perhubungan
- Peraturan Menteri Perhubungan Nomor PM189 Tahun 2015 Tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Perhubungan